Rumah Sakit Tayu

Rumah Sakit Tayu

Rumah Sakit Tayu

Rumah Sakit Tayu merupakan layanan rumah sakit yang diberikan oleh rumah sakit As-Suyuthiyyah bagi warga masyarakat Tayu yang tersebar di desa Bendokaton Kidul, Bulungan, Dororejo, Jepat Kidul, Jepat Lor, Kalikalong, Keboromo, Kedungbang, Kedungsari, Luwang, Margomulyo, Pajangkungan, Pakis, Pondowan, Pundenrejo, Purwokerto, Sambiroto, Sendangrejo, Tayu Kulon, Tayu Wetan, Tendas, Tunggulsari.

Kecamatan Tayu merupakan kecamatan termaju nomor tiga di kabupaten Pati setelah kecamatan Pati dan kecamatan Juwana. Batas wilayah keamatan Tayu sendiri di sebelah utara berbatasan dengan Kecamatan Dukuhseti, sebelah timur berbatasan dengan Laut Jawa, sebelah selatan berbatasan dengan Kecamatan Margoyoso, sebelah barat berbatasan dengan Kecamatan Gunungwungkal dan Kecamatan Cluwak.

Sebagai kecamatan termaju nomor tiga di kabupaten Pati, kecamatan Tayu perkembangan masyarakat Tayu dalam bidang ekonomi, pendidikan dan lainnya cukup pesat. Alun-alun kecamatan Tayu sendiri semakin hari tampak semakin ramai.

Perkembangan masarakat kecamatan Tayu ditambah dengan jumlah penduduk yang cukup besar berbanding lurus dengan kebutuhan masyarakat Tayu akan akses layanan publik. Salah satu akses layanan publik yang penting bagi msyarakat kecamatan Tayu adalah akses akan layanan kesehatan. Hal ini dikarenakan ditemukannya beberapa kasus kesehatan di masyarakat kecamatan Tayu yang perlu untuk diselesaikan.

Rumah Sakit As-Suyuthiyyah  merupakan layanan kesehatan yang berkomitmen dalam pengentasan masalah kesehatan di kecamatan Tayu. Layanan diberikan dengan cara memberikan penyuluhan secara langsung kepada masyarakat terkait topik kesehatan. Layanan juga diberikan bagi masyarakat kecamatan Tayu yang ingin berobat dan mendapat perawatan secara langsung di rumah sakit.

Sarana dan fasilitas kesehatan yang dimiliki oleh Rumah Sakit As-Suyuthiyyah diantaranya :

  • Instalasi IPAL dengan system mutakhir
  • Tersedianya alat penunjang Elektrokardiografi (EKG) & Ultrasonografi (USG 4 Dimensi)
  • Layanan Poli Spesialis Penyakit Dalam.
  • Layanan Poli Spesialis Kebidanan dan Kandungan
  • Layanan Poli Spesialis Bedah
  • Layanan Poli Spesialis THT
  • Layanan Poli Spesialis Anak
  • Layanan Poli Spesialis Paru
  • Layanan Poli Spesialis Kulit & Estetika
  • Layanan Poli Spesialis Saraf
  • Layanan Poli Spesialis Patologi Klinik
  • Layanan oli Spesialis Anestesi
  • Layanan Poli Dokter Gigi
  • Layanan Poli Umum
  • Layanan Psikolog
  • Instalasi Farmasi / Apotek Umum 24 jam
  • Laboratorium Klinis
  • Ruang Operasi
  • Ruang HCU (High Care Unit)
  • Ruang Radiologi (Rontgen)

Rumah Sakit As-Suyuthiyyah wujud khidmah pesantren untuk Kesehatan Masyarakat.

Jadwal Dokter Gigi Wedarijaksa

Share this post